DickeyClan

Rabu, 29 Februari 2012

Cara Memasang template Blog

Kali ini, Arya-Andhika hadir lagi, dengan postingan sebelum nya yaitu NarutoKyubi Template .. sekarang saya mau ngasih tau, cara nya Masang template blog ^_^
Yaudah, langsung kita ke TKP :D

Langkah-langkah nya :

  • Buka blog mu
  • Login ke blog mu
  • Lalu masuk ke menu "Rancangan"
  • Jika sudah, pilih " Edit HTML "
  • Jika sudah, "Select All" script yg ada di  " Edit HTML "
  • Lalu Delete
  • Setelah itu, buka script template yg sudah kamu download
  • "Select All" script tersebut
  • Lalu copy
  • Paste kan di Menu template mu
  • Jika sudah, klik "Pratinjau" terlebih dahulu 
  • Jika sudah benar, klik "Simpan Template"
  • Jadi deh ^_^
Nih aku kasih gambar nya ^_^ 











Selamat Mencoba ^_^

3 komentar:

Ale Kaleng mengatakan...

wah info yang bagus untuk para2 bloger pemula

Arya Andhika mengatakan...

iya sob ^_^

Anonim mengatakan...

kalo tampilan blognya yang baru gimana?

Posting Komentar

 
Arya Andhika Welcome to my blog (*^▽^*) use Google Chrome to perfect this blog.